Untuk berlatih dalam menghadapi UTS/PTS IPA kelas 8 semester 1. Soal-soal meliputi materi tentang Gerak Benda Dan Mahluk Hidup di Lingkungan Sekitar serta Usaha Dan Pesawat Sederhana dalam Kehidupan Sehari-hari. Kamu bisa mencocokkan jawabanmu dengan kunci jawaban yang kami cantumkan di akhir artikel ini
1. Gerak tumbuhan yang disebabkan oleh rangsangan atau faktor-faktor yang berasal dari dalam tumbuhan itu sendiri disebut gerak....
a. esionom
b. endonom
c. nasti
d. taksis
2. Geraktumbuhan putri malu yang menutup daunnya ketika disentuh adalah contohgerak....
a. tigmotropisme
b.niktinasti
c.fotonasti
d.tigmonasti
3. Gerakannasti yang disebabkan oleh suasana gelap (gerak tidur) disebut...
a.fotonasti
b.tigmonasti
c.niktinasti
d.termonasti
4. Gerakanklorofil menuju ke permukaan yang mendapat cahaya adalah termasuk gerak....
a.fototropisme
b.fotonasti
c.fotosintesis
5. Kijang dan cheetah dapatbergerak lebih lincah dibandingkan hewan lain karena ….
a. adanya perbedaangaya gesek
b. adanya perbedaankekuatan kaki
c. adanya perbedaanstruktur tulang dan otot
d. adanya perbedaangaya aksi reaksi
Lanjutkan ke nomer berikutnya :
Tag:
soal uts ipa kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban
soal pts kelas 8 semester 1
soal uts ipa kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban pdf
soal uts ipa kelas 8 semester 1 dan kunci jawaban 2021
soal uts ipa kelas 8 semester 1 dan kunci jawaban 2020
soal ipa kelas 8 semester 1 dan kunci jawaban pdf
soal ipa kelas 8 semester 1 dan kunci jawaban essay
soal ipa kelas 8 semester 1 2021
soal uts ipa kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban
soal uts ipa kelas 8 semester 1 dan kunci jawaban pilihan ganda kurikulum 2013
soal uts ipa kelas 8 semester 1 pdf
Posting Komentar